Skip to main content

Okelove

follow us

Harga Samsung Galaxy A30 Juli 2019 dan Spesifikasi

Harga Samsung Galaxy A30 Juli 2019 dan Spesifikasi - Gebrakan Samsung di tahun 2019 memang luar biasa, hanya dalam waktu 1 pekan 2 ponsel di rilis secara bersamaan, kini Samsung fokus menghadirkan ponsel yang memenuhi kritia pengguna millenial, yang berfokus kepada kamera dan juga baterai.


Samsung Galaxy A30 di hadirkan untuk menjawab para konsumen yang suka narsis live di sosial media. Ponsel ini mampu memberikan hal yang di butuhkan untuk nge vlog ataupun selfie. Lantas seperti apakah spesifikasi yang dibawanya, dan berapa harga yang pasang untuk perangkat ini? Yuk simak ulasannya berikut ini.

Spesifikasi Samsung Galaxy A30


Baca juga: Harga Samsung M20 dan Spesifikasinya

NETWORK
Technology GSM / HSPA / LTE
LAUNCH
Announced February 2019
Status Tersedia Maret 2019
BODY
Dimensions 158.5 x 74.7 x 7.7 mm
(6.24 x 2.94 x 0.30 in)
Weight 165 g (5.82 oz)
Build Front glass
plastic body
SIM Single SIM (Nano-SIM)
Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
DISPLAY
Type Super AMOLED capacitive touchscreen
16M colors
Size 6.4 inches
100.5 cm2 (~84.9% screen-to-body ratio)
Resolution 1080 x 2340 pixels
19.5:9 ratio
(~403 ppi density)
Protection Corning Gorilla Glass 3
FLATFORM
OS Android 9.0 (Pie)
Chipset Exynos 7904 (14 nm)
CPU Octa-core
(2x1.8 GHz Cortex-A73
& 6x1.6 GHz Cortex-A53)
GPU Mali-G71 MP2
MEMORY
Card slot microSD
up to 512 GB (dedicated slot)
Internal 64GB 4GB RAM
32GB 3GB RAM
MAIN CAMERA
Dual 16 MP, f/1.7, PDAF
5 MP, f/2.2, 12mm, (ultrawide)
Features LED flash
panorama
HDR
Video 1080p@30fps
SELFIE CAMERA
Single 16 MP, f/2.0
Video 1080p@30fps
SOUND
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
Active noise cancellation
with dedicated mic
COMMS
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac
dual-band
WiFi Direct
hotspot
Bluetooth 5.0
A2DP
LE
GPS Yes
with A-GPS
GLONASS
BDS
Radio FM radio
USB 2.0
Type-C 1.0 reversible connector
FEATURES
Sensors Fingerprint (rear-mounted)
accelerometer
proximity
compass
BATTERY
Baterry Non-removable Li-Po 4000 mAh
Charging Fast battery charging 15W
MISC
Colors Black
Blue
Red
Models SM-A305F
HARGA
3GB RAM Rp. 3.299.000
4GB RAM Rp. x xxx xxx

Baca juga: Harga Samsung M10 dan Spesifikasinya

NETWORK


Untuk urusan konektivitas, perangkat ini sudah berjalan menggunakan jaringan super cepat 4G LTE dan juga mendukung jaringan HPSA dan GSM.

LAUNCH


Pertama di rilis pada bulan januari 2019, namun perangkat ini mulai tersedia di Indonesia pada 27 maret 2019. Dan kini sudah tersedia di market online ataupun offline.

BODY


Meski casingnya terbuat dari plastik, ponsel tetap terlihat mewah karena di balut dengan Front glass, plastic body.

Baca juga: Harga Samsung A70 dan Spesifikasinya

Dimensi keseluruhan dari perangkat ini adalah 158.5 x 74.7 x 7.7 mm (6.24 x 2.94 x 0.30 in) membuat ponsel ini terlihat lebih bongsor namun tetap mudah di genggam, untuk berat keseluruhannya mencapai 165 gram.

Pada bagian slot kartu sim, terdapat 3 buah slot yang terdiri dari 1 buah slot kartu memori dan 2 slot Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by).

DISPLAY


Pada bagian depan membentang layar 6.4 inches, 100.5 cm2 (~84.9% screen-to-body ratio) dengan desian Infinity-U, yang mana terdapat notch kecil pada bagian atas layar untuk penempatan kamera selfie.


Untuk jenis layar yang digunakan adalah teknologi Super AMOLED capacitive touchscreen mencapai 16M colors dengan resolusi 1080 x 2340 pixels, dan rasio 19.5:9 (~403 ppi density). Yang membuat ponsel menjadi lebih panjang dan membuat nyaman saat menonton video ataupun bermain game.

Baca juga: Harga Samsung A10 dan Spesifikasinya

Tak lupa juga, sudah terpasang pelindung layar berteknologi Corning Gorilla Glass 3, jadi kalau mau beli ponsel ini kamu tidak perlu lagi beli anti gores.

PLATFORM


System Android 9.0 (Pie) berjalan sebagai system operasi Galaxy A30. Dan chipset Exynos 7904 (14 nm) dipasang pada perangkat ini sebagai kekuatan yang di suport dengan CPU Octa-core (2x1.8 GHz Cortex-A73 & 6x1.6 GHz Cortex-A53) dan GPU Mali-G71 MP2 yang akan membuat ponsel ini menjadi lebih tangguh dalam menjalankan banyak aplikasi dan memainkan game online akan terasa lebib ringan yang pastinya anti ngelag.

MEMORY


Tersedia dua pilihan untuk perangkat A30, yaitu RAM 3GB internal 32GB dan 4GB RAM 64GB internal. Namun untuk pasar Indonesia baru tersedia satu varian 3GB saja. Penyimpanan internal juga masih di perluas menggunakan kartu sd mencapai kapasitas 512GB.

KAMERA UTAMA



Dalam urusan fotograpi, Samsung A30 menggunakan Dual kamera, dengan lensa 16 MP dengan bukaan f/1.7, PDAF dan lensa 5 MP dengan f/2.2, 12mm, (ultrawide). Tak lupa juga sudah tersedia fitur LED Flash, panorama, HDR dan kualitas Video 1080p.

KAMERA SELFIE



Untuk yang suka narsis di depan kamera, A30 menggunakan lensa 16 MP dengan bukaan f/2.0. Cocok banget buat kamu yang suka live ataupun nge vlog. Kualitas dari video yang di hasilkan adalah Full HD 1080p. Namun untuk kamera depan tidak tersedia LED Flash.

Baca juga: Harga Samsung A50 dan Spesifikasinya

FEATURES


Banyak fitur yang sudah terpasang di perangkat ini, seperti face unlock, accelerometer, proximity dan compass.

Sedangkan untuk fitur pemindai sidik jari (fingerprint) sudah terpasang pada bagian bodi belakang.

BATERAI


Untuk menunjang kemampuan dari ponsel ini Samsung telah membenamkan baterai berjenis Li-Po dengan daya mencapai 4.000 mAh. Jenis baterai ini tidak bisa di lepas.

Untuk pengisian baterai juga sudah di lengkapi dengan fitur fast charging 15W. Jadi kamu tidak perlu menunggu terlalu lama dalam proses ngecas.

LAINNYA


Nah untuk warna yang bisa dipilih adalah Black, Blue dan Red.

Baca juga: Harga Samsung A20 dan Spesifikasinya

Harga Samsung Galaxy A30


Kini perangkat ini sudah tersedia untuk di beli secara online maupun offline di daerah masing-masing. Harga yang di tawarkanpun terbilang murah, yakni Rp. 3.299.000 anda sudah berhak mendapatkan ponsel dengan kapasitas RAM 3GB dan Internal 32GB.







Sedangkan untuk varian 4GB RAM dan 64GB Internal belum tersedia untuk pasar Indonesia. Namun kita tunggu saja kedepannya semoga perangkat tersebut hadir di tanah air.

You Might Also Like: